-
Anak kecil harus diawasi untuk memastikan mereka tidak bermain-
main dengan alat ini.
Hati-hati
-
Letakkan selalu alat di atas permukaan yang rata dan stabil.
-
Jangan menggunakan alat pemeras jeruk lebih lama dari 10 menit
terus-menerus.
-
Alat ini hanya untuk keperluan rumah tangga.
-
Jangan sekali-kali menggunakan aksesori atau komponen apa pun dari
produsen lain atau yang tidak secara khusus direkomendasi oleh
Philips. Jika Anda menggunakan aksesori atau komponen tersebut,
jaminan Anda menjadi batal.
-
Tingkat kebisingan: Lc = 72 dB (A)
medan elektromagnet (EmF)
Alat Philips ini mematuhi semua standar yang berkenaan dengan medan
elektromagnet (EMF). Jika ditangani sebagaimana layaknya dan sesuai
dengan petunjuk dalam petunjuk pengguna ini, alat tersebut aman
digunakan menurut bukti ilmiah yang kini tersedia.
persiapan penggunaan
1
Bersihkan semua komponen lepas-pasang sebelum Anda
menggunakan alat untuk pertama kali (lihat bab 'Membersihkan').
2
Pastikan alat telah dipasang dengan benar (lihat bab 'Gambaran
umum') sebelum Anda menancapkan steker ke stopkontak dinding.
3
Bukalah tutup pelindung dari alat (Gbr. 3).
4
Gulung kelebihan kabel di sekeliling bagian bawah alat.
5
Masukkan steker ke stopkontak.
selektor pulp
-
Setel pemilih ampas ke 1 untuk jus dengan banyak ampas, namun
tanpa biji. (Gbr. 4)
-
Setel pemilih ampas ke m untuk jus tanpa ampas dan biji. (Gbr. 5)
inDonEsia
59